Tips Android – Tutorial Cara Root Samsung Galaxy A8 A530F Instal TWRP Dan Xposed Installer, Samsung galaxy A8 merupakan salah satu seri teranyar dari keluaran pabrikan asal Korea Selatan ini, ya karena belum ada setahun ketika artikel ini saya tulis, sekitar tahun 2018 an resmi dirilis di Indonesia. Sebelum Kita beranjak lebih jauh untuk Root Samsung Galaxy A8 dan Intal TWRP Samsung A8, mari ketahui spesifikasi singkatnya dulu.
Spesifikasi Samsung Galaxy A8
Kamera ganda ternyata sudah disematkan kedalam samsung Galaxy A8 maka kamu gak perlu tanya lagi gimana kualitas kamera ponsel pintar satu ini. Dari segi desgin ponsel ini juga sudah trendybanget sesuai dengan gaya anak muda.
Also Read
Mau ngambil gambar bokeh juga si Galaxy A8 sudah siap tempur gengs. Efek bokehnya juga keren banget beda dengan hape hepe cina yang ada dipasaran saat ini, jadi gak perlu kaget kalau harganya emang sedikit mahal, Harga Samsung galaxy A8 RP 6,5 juta an.
Tampilan 5,6 inci (75.6 persen rasio screen-to-body) 1080 × 2220 piksel, 441 ppi
SIM Single SIM (Nano-SIM) atau Dual SIM (Nano-SIM,
dual stand-by Konektor USB Type-C
CPU Exynos 7885, Octa-core (2×2,2 GHz Cortex-A73 & 6×1,6 GHz Cortex-A53)
RAM/memori 4 GB/32 GB (dedicated slot microSD)
Sensor Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer
Kamera utama 16 MP, f/1.7, phase detection autofocus, LED flash
Perekaman video 1080p @ 30fps Kamera depan Dual 16MP + 8 MP, f/1.9, 1080p
Konektivitas Bluetooth 5.0, NFC
Baterai 3.000 mAh
Anti-debu, anti-air IP68
Sistem operasi Android Nougat 7.1.1
Baca juga : Cara Root Samsung Galaxy A5 A510 A520 Dan Instal TWRP Serta Flashing Firmware
Peringatan :
– saya tidak bertanggung jawab jika terjadi kerusakan pada hape Galaxy A8 milik kamu
– Proses Root ini sudah saya tes sendiri di hape temen dan work
– Ingat juga jika garansi hapemu dipastikan hilang ketika telah menginstal TWRP dan juga Rooting Galaxy A8.
– Semua data di internal hape bakalan hilang.
Kalau sudah mantep hatimu dan ingin melanjutkan, bari kita baca bersama – sama.
Bahan Root Dan Instal Samsung Galaxy A8 A530F
– Driver Samsung
– TWRP Samsung Galaxy A8 (biarin di PC Jangan di apa2 in)
– Noverity Samsung Galaxy A8 (Copy ke eksternal hape)
– SUpersu Galaxy A8 (copy ke eksternal hape)
– Odin (ekstrak di PC)
– RMM-state_bypass (copy ke memory Hape)
Proses Instal TWRP Samsung Galaxy A8 A530F
– Aktifkan Developer option terlebih dahulu. Caranya Masuk ke Setingan, -> ABout phone/ tentang ponsel -> cari build number dan tekan beberapa kali sampai keluar nitifikasi.
– Lalu keluar dan masuk setingan lagi cari Developer Options, aktifkan OEM unlock.
– aktifkan unknown source.
– Kalau sudah kamu matikan hapenya dan masuk downlaod mode dengan cara pada posisi mati menekan tombol VOL BAWAH + VOL ATAS + POWER Barengan sampai hape getar lalu lepaskan.
– tancepin hape ke PC kamu
– Buka aplikasi odin lihat apakah nanti hapemu terdeteksi atau tidak kalau terdeteksi biasanya ada tulisan ID:Blablabla. Kalau gak konek mungkin ada yg salah dengan kabelnya atau drivernya cek lagi yah.
– Lanjut, Pada aplikasi ODIN lihat pilihan option dan JANGAN CENTANG auto reboot dan RE-partition. Terus Klik AP cari file TWRP yang udah di download tadi.
– kalau udah oke semua klik start. Tunggu sejenak sampil ngopi atau makan cemilan andalan, Udah ada notif PASS di odin berarti proses instal TWRP Berjalan dengan sukses gaes.
Baca juga : Bootloop Dan Ngebrick Atasi Dengan Cara Flash Samsung Galaxy J2 Prime G532g 4G
Proses Root Samsung Galaxy A8 Terbaru
Kalau udah masuk tahap ini saya anggap penginstalan kalian sudah berjalan dengan sukses maka kalian akan berlanjut kemari gaes. yakni proses root.
Pertama matikan hape kamu dan masuk ke recovery TWRP yang barusan kita instal tadi. Caranya tekan barengan tombol VOL BAWAH + POWER, kalau layar dah hitam penuh atau bergetar Lepas tombol VOL BAWAH dan Ganti tekan VOL ATAS , tombol power tetep ditekan jangan dilepas.
Kalau sukses pasti masuk ke recovery TWRP gengs. Pertama kamu wipe dulu semua data internal dan cache dengan cara memiliki menu WIPE pada TWRP dan pilih format Data, pilih yes SWIPE TO CONFIRM FLASH.
– Next balik ke menu utama Pilih Instal.
– Cari file noverity, pilih lalu flash SWIPE TO CONFIRM FLASH, tunggu sampai kelar. Balik ke menu utama.
– Dari menu utama pilih instal cari file RMM Bypass lalu flash SWIPE TO CONFIRM FLASH, tunggu sampai kelar. Balik ke menu utama.
– Dari Menu utama cari file SUperSU, lalu flash SWIPE TO CONFIRM FLASH, tunggu sampai kelar. Reboot hape.
Jika proses berjalan dengan lancar maka tidak akan terjadi apa – apa, booting pertama biasanya agak lama sekitar 5-10 menitan jadi selow yah. So Cara Root Samsung Galaxy A8 sudah saya bagikan loh yah. Untuk Yang pengen Instal Xposed Framework <= Ada Disini
Tutorial cara Flash Samsung Galaxy A8 yang sanggup dipakai untuk mengatasi dan memulihkan kerusakan pada software Samsung Galaxy A8, kerusakan software Samsung Galaxy A8 sanggup menyebabkan Samsung Galaxy A8 mengalami botloop, botloop adalah dimana kondisi Samsung Galaxy A8 tidak sanggup masuk ke sajian home, biasanya dikala dinyalakan hanya sanggup hingga di logo Samsung Galaxy A8.
Jika Anda yang mengalami permasalahan menyerupai itu atau Samsung Galaxy A8 sering error, lemot, lelet, dll. Berikut dibawah ini cara flash atau instal ulang firmware Samsung Galaxy A8, sebelum melaksanakan flash Samsung Galaxy A8, Silahkan download beberapa materi yanag di butuhkan menyerupai firmware Samsung Galaxy A8, Driver dan Odin.
Bahan yang dibutuhkan:
* Download Firmware Samsung Galaxy A8
* Download Odin3 v3.10.7
Tutorial Cara Flash Samsung Galaxy A8
- Ekstrak semua materi yang sudah di download.
- Instal Driver Samsung di komputer (Berguna semoga Samsung Galaxy A8 terdeteksi oleh Odin di komputer)
- Matikan Samsung Galaxy A8
- Masuk ke Download mode Samsung Galaxy A8 dengan cara tekan dan tahan tombol Volume Down + Home + Power secara bersamaan hingga muncul peringantan Warning!!, Selanjutnya tekan tombol Volume Up satu kali untuk melanjutkan masuk ke Download Mode Samsung Galaxy A8.
- Sambungkan Samsung Galaxy A8 ke komputer memakai kabel USB
- Jalankan Odin3 v3.10.7
- Pastikan Samsung Galaxy A8 terdeteksi oleh Odin3 v3.10.7 port ID:COM pada kotak nomor 1.
- Masukkan firmware Samsung Galaxy A8 pada tab AP
- Klik START untuk memulai instal ulang firmware Samsung Galaxy A8 dan tunggu proses tersebut hingga selesai.
- Proses Flashing firmware atau Instal OS di Samsung Galaxy A8 sedang berjalan
- Jika proses Flash Samsung Galaxy A8 simpulan akan muncul goresan pena PASS
- Flash Samsung Galaxy A8 Selesai.
Jika Anda berhasil melaksanakan flash firmware Samsung Galaxy A8 via Odin, Sekarang firmware, OS, Setelan dan data Samsung Galaxy A8 sudah berada pada kondisi menyerupai gres dari pabrik, Sekianlah cara gampang flash Samsung Galaxy A8 via Odin dan Cara Root Samsung Galaxy A8 dan Instal TWRP.